BPSILHK Makassar

Author name: admin

Akan Ditetapkan sebagai Hutan Adat, Menteri LHK Kunjungi Hutan Adat Masyarakat Kajang

BP2LHK Makassar (Kajang, 08/08/2016)_Berkaitan dengan rencana pemerintah yang akan menetapkan hutan di wilayah adat Ammatoa Kajang sebagai hutan adat, Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya Bakar datang dan melihat langsung Hutan Adat Masyarakat Kajang di Kab. Bulukumba, Senin (08/08). “Administrasi penetapan hutan adat  kajang sudah masuk di Kementerian LHK sejak Tahun 2015 dan …

Akan Ditetapkan sebagai Hutan Adat, Menteri LHK Kunjungi Hutan Adat Masyarakat Kajang Read More »

Guru dan Karyawan SD Angkasa II Maros Mengunjungi Demplot Pengelolaan Sampah Organik BP2LHK Makassar

BP2LHK Makassar (Makassar, 09/08/2016)_Menindaklanjuti penyerahan unit alat pengelolaan sampah organik oleh Kepala Balai dan tim pengelola sampah Balai Litbang Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BP2LHK) Makassar beberapa waktu lalu, guru dan karyawan SD Angkasa II Maros mengunjungi demplot pengelolaan sampah organik BP2LHK Makassar, Senin (08/08). Kunjungan ini bertujuan untuk melihat secara langsung proses pengelolaan sampah organik, …

Guru dan Karyawan SD Angkasa II Maros Mengunjungi Demplot Pengelolaan Sampah Organik BP2LHK Makassar Read More »

BP2LHK Makassar Komit Ikut Serta Tangani Sampah Perkotaan

BP2LHK Makassar (Maros, 28/07/2016)_Sampah sampai saat ini merupakan masalah besar terutama di kota-kota besar, dengan teknologi yang tepat sampah yang tadinya menjadi masalah dapat menjadi barang yang bisa dimanfaatkan dan memiliki nilai ekonomi tinggi. Melihat kondisi tersebut, BP2LHK Makassar berkomitmen untuk turut serta dalam penanganan sampah perkotaan dengan memberikan bantuan 1 (satu) unit alat pengelolaan …

BP2LHK Makassar Komit Ikut Serta Tangani Sampah Perkotaan Read More »

Meriahkan Jumbara PMR Nasional VIII , Wapres JK Menanam Mangrove

BP2LHK Makassar (Pangkep, 26/07/2016)_Rangkaian kegiatan Jumpa Bakti Gembira (Jumbara) Palang Merah Remaja (PMR) Nasional ke-8 Tahun 2016 dimeriahkan dengan kegiatan penanaman mangrove oleh Wakil Presiden Republik Indonesia, Jusuf Kalla (Wapres JK) beserta peserta di SMK Perikanan Kelurahan Pundata Baji, Kecamatan Labakkang, Kab. Pangkep, Provinsi Sulawesi Selatan, Selasa (26/07/2016). Acara penanaman mangrove ini merupakan rangkaian kegiatan …

Meriahkan Jumbara PMR Nasional VIII , Wapres JK Menanam Mangrove Read More »

Cari Inspirasi, Sumitomo Forestry Co.Ltd berkunjung ke BP2LHK Makassar

BP2LHK Makassar (Makassar,18/05/2016)_Dalam rangka mencari inspirasi dan memperluas wawasan tentang pemberdayaan partisipasi masyarakat di sekitar hutan melalui PLMTH (Pembangkit Listrik Tenaga Micro Hidro), Desitarani dari Sumitomo Forestry Co.Ltd untuk kegiatan restorasi berkunjung ke Balai Penelitian dan Pengembangan Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BP2LHK) Makassar pada hari Rabu (18/05). “Berkunjung ke BP2LHK Makassar saya mendapatkan gambaran kegiatan …

Cari Inspirasi, Sumitomo Forestry Co.Ltd berkunjung ke BP2LHK Makassar Read More »

Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro (PLTMH) Partisipatif

FORDA (Jakarta, 11/05/2016)_“Dengan diterbitkannya buku ini pembaca diharapkan mampu memahami dan melaksanakan pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro (PLTMH) partisipatif dalam rangka mewujudkan masyarakat sekitar hutan yang sejahtera dan hutan yang lestari, ”kata Ir. Hunggul Yudono, SHN, M.Sc, peneliti  Balai Litbang LHK Makassar, saat mempresentasikan buku PLTMH pada acara Bedah Buku yang digelar di Auditorium …

Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro (PLTMH) Partisipatif Read More »

Keberadaan Kayu Kuku di Sulawesi Semakin Menghawatirkan

BP2LHK Makassar (Makassar, 29/04/2016)_Keberadaan populasi kayu kuku (Pericopsis mooniana Thw) untuk wilayah distribusi geografis Sulawesi saat ini semakin mengkhawatirkan. Kenyataan di lapangan menunjukkan bahwa kayu kuku hanya dapat ditemukan di Kabupaten Kolaka Sulawesi Tenggara dengan populasi hanya beberapa tegakan. Hal ini diungkapkan Didin Alfaizin, S.Hut, M.Sc, peneliti BP2LHK Makassar, Rabu (27/04) di ruang kerjanya. Didin …

Keberadaan Kayu Kuku di Sulawesi Semakin Menghawatirkan Read More »

P3E Sulawesi dan Maluku Apresiasi Alat Pengolah Sampah Organik BP2LHK Makassar

BP2LHK Makassar (Makassar, 22/04/2016)_Pusat Pengendalian Pengembangan Ekoregion (P3E) Sulawesi dan Maluku mengapresiasi alat pengelolaan sampah organik yang sedang dikembangkan Balai Penelitian dan Pengembangan Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BP2LHK) Makassar saat melakukan Sosialisasi Pengelolaan Sampah ke kantor BP2LHK Makassar, Rabu (20/4). Asri Razul S.KM, M.Si, MH, Kasubag. Tata Usaha dan tim P3E Sulawesi dan Maluku yang …

P3E Sulawesi dan Maluku Apresiasi Alat Pengolah Sampah Organik BP2LHK Makassar Read More »

BP2LHK Makassar Mendapat Kepercayaan Menyusun Roadmap P3E Kalimantan

BP2LHK Makassar (Balikpapan,6/4/2016)_Balai Penelitian dan Pengembangan Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BP2LHK) Makassar diberi kepercayaan oleh Pusat Pengendalian Pembangunan Ekoregion (P3E) Kalimantan sebagai  narasumber  penyusunan Roadmap Inventarisasi Daya Dukung dan Daya Tampung Sumberdaya Alam dan Lingkungan Hidup (D3TSDA & LH) Ekoregion Kalimantan 2015-2019. Tim Narasumber BP2LHK Makassar diwakili oleh  Ir. Hunggul Yudono Setio Hadinugroho, M.Si, Hasnawir, …

BP2LHK Makassar Mendapat Kepercayaan Menyusun Roadmap P3E Kalimantan Read More »

Membangun Dari Pinggiran, Mikrohidro BP2LHK Makassar Mendukung Nawa Cita

BP2LHK Makassar (Bantaeng, 31/03/2016)_Dalam Nawacita, dari 9 program Nawa Cita, 5 program sangat terkait dengan kegiatan Kementerian LHK. Dua diantaranya adalah adalah membangun dari pinggiran dan mewujudkan kemandirian ekonomi dengan menggerakkan sektor-sektor strategis ekonomi domestik. Hal tersebut disampaikan oleh, Ir. Thomas Nuflinuri, M.Sc, Kepala Bagian Rencana dan Program pada Biro Perencanaan pada saat memberikan pemaparan …

Membangun Dari Pinggiran, Mikrohidro BP2LHK Makassar Mendukung Nawa Cita Read More »

Scroll to Top